Berhadiah Mobil, Open Turnamen Domino Danrem Cup Korem 132/Tdl Diikuti Ribuan Peserta 

    Berhadiah Mobil, Open Turnamen Domino Danrem Cup Korem 132/Tdl Diikuti Ribuan Peserta 

    PALU, Sulawesi Tengah - Open Turnamen Domino Danrem Cup Korem 132/Tdl Diikuti Ribuan Peserta dari masyarakat seluruh penjuru di Provinsi Sulteng, bertempat di Makorem 132/Tdl yang beralamat di Jln.Jenderal Sudirman. No. 25 Kota Palu, Rabu (27/12/2023).

    Pertandingan Domino Danrem Cup III merupakan terbesar di Provinsi Sulawesi Tengah diperkirakan diikuti 3000 Pasang Pemain berasal dari 14 Provinsi dan 36 Kabupaten yang memperebutkan Hadiah Berupa Mobil, Motor dan Hadiah Mewah lainnya serta Doorprize menarik.

    Pada sambutan Gubernur Sulawesi Tengah yang sekaligus membuka Acara pertandingan Domino Danrem Cup III mengatakan, terimakasih kepada Bapak Danrem 132/Tdl yang menyelenggaran Open Turnamen Danrem Cup III ini sebagai Sarana Silaturahmi dan kebersamaan  mengangkat Budaya Sulawesi Tengah lewat olahraga Domino."

    Gubernur Provinsi Sulteng berharap, kedepannya kegiatan pertandingan Domino ini harus terus digelar bahkan dengan hadiah yang lebih menarik, agar tali silaturahmi antar masyarakat Provinsi Sulawesi dapat terus erat dan terjaga.

    “Mudah-mudahan kegiatan seperti ini menjadi momen terbaik dan junjung tinggi sportivitas, Danrem 132/Tdl semakin jaya serta menjadi yang luar biasa dan modern di masa depan, ” harapnya.

    “Kegiatan ini sangat positif karena menjadi wadah bagi kami masyarakat untuk berkumpul/reuni sekaligus bersilaturahmi dengan pengemar Domino"

    Danrem 132/Tdl Brigjen TNI Dody Triwinarto, S.I.P., M.Han., menyatakan "Percayalah, bahwa kesempatan seperti ini merupakan kesempatan yang sangat baik untuk menjalin komunikasi, silaturahmi, mengembangkan bakat bagi Pencinta Domino.

    "Saya yakin, OPEN TURNAMENT DOMINO DANREM CUP III, DALAM RANGKA PERINGATAN JUANG TNI AD KE-78 TAHUN 2023 DAN TAHUN BARU 2024, dapat menjadi wadah untuk mempererat lagi hubungan Soliditas TNI - Polri dan masyarakat serta Pencinta Olahraga Domino, " tandasnya.

    Turut Hadir Dalam kegiatan Tersebut Kapolda Sulteng diwakili Wakapolda Sulteng, Kajati Sulteng, Kabinda Sulteng, Kasrem 132/Tdl, Para Kasi Kasrem 132/Tdl, PJU Polda Sulteng, Dandim 1306/KP, Kapolresta Palu, Para Unsur Forkopimda Sulteng.

    palu
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    Deputi Kemenko Marves, Didampingi Pj Bupati,...

    Artikel Berikutnya

    Danrem 132/Tadulako Bersama Kapolda Sulteng...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Indonesia Emas, Mimpi Indah atau Nyata? Saatnya Tiga Kementerian Mulai Kolaborasi!
    Kapolsek Bungku Selatan Tindak Tegas Terduga 9 Orang Pelaku Pengeroyokan di Pelabuhan Desa Laronai 
    Kunker ke PT Vale, Pj Bupati Morowali Dukung Komitmen Keberlanjutan Perseroan
    Ada Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMK hingga Sarjana di IHIP Morowali, berikut syaratnya
    Dari Refleksi ke Aksi: PT Vale Teguhkan Komitmen untuk Keselamatan yang Berkelanjutan di Area Proyek
    Polsek Bungku Selatan Berhasil Bekuk 5 Pelaku Pencurian di Kawasan PT TBR Kerugian Mencapai 700 Juta
    Ingat, Pilih Yang Sudah Teruji dan Terbukti Mohamad Jafar Hamid Mantan Sekda Morowali Dapil Morowali-Morut
    Sahabat Iksan Bentuk Tim Kerja Dukung Iksan Baharudin Calon Bupati Morowali Periode 2024-2029
    Jurnalis Meliput Dilarang, Dinas Kesehatan Morowali Langgar UU Pers Sanksinya Berat dan Tegas
    Hadiri Sosialisasi Pengadaan Tanah PT Vale Blok Bahodopi, Kajari Morowali: Jangan Ada Mafia Tanah Bermain 
    Pangdam XIII/Mdk bersama Danrem 132/Tadulako Pastikan Keamanan Kawasan Industri IMIP Morowali 
    Pelaku Curanmor di Parkiran Rusun Labota dan Bandara PT IMIP Yang Selama ini 'Gentayangan' Berhasil Terungkap, Berikut Kronologinya
    Fakta! 9 Bulan Pemerintahan Rachmansyah Ismail Ukir Segudang Prestasi, Piala Adipura Jadi Sejarah di Morowali 
    Jelang Pemilu 2024, Pangdam XIII/Mdk : Jaga Kerukunan dan Persatuan Bangsa Ciptakan Situasi Kondusif
    Danrem 132/Tdl Resmi Buka Persami Pramuka SWK, Kembangkan Keterampilan Disiplin dan Semangat Gotong-Royong
    Keutamaan Berhati Besar Dalam Memaafkan di Bulan Syawal, Korem 132/Tdl Laksanakan Jumat Berkah

    Ikuti Kami